Warga Cacaban Keukeuh Tolak Jalan Tol Melintas Pemukiman

Jalan tol Cisumdawu ditargetkan selesai 2018.

SUARA GARDA, Sumedang
      Warga Desa Cacaban, Kecamatan Conggeang, Kabupaten Sumedang, keukeuh akan menolak jalan tol Cisumdawu melintas ke wilayah pemukiman mereka.
     “Warga kami tetap pada pendiriannya untuk menolak pemukiman mereka dilintasi tol,” kata Kepala Desa Cacaban Usup Supriatna pada wartawan, Minggu (13/11/2016).
      Penolakan itu beralasan sebab jika jalur tol melintas ke pemukiman warga, mereka akan kembali pindah. Tetapi, sebut Usup, warga tidak menolak jika jalan tol melintas diluar pemukiman. “Mereka tidak mempermasalahkannya, kalau jalan tol itu tidak melintas di pemukiman warga,” tambahnya. (sumedang online)

Share on Google Plus

Tentang Unknown

SKU Suara Garda Berdiri Atas Dasar Keprihatinan Sekumpulan Generasi Muda Terhadap Ketidak Adilan, Pelaku Koruptor Serta Bertekad Menjadi Corong Bagi Masyarakat

0 komentar :

Posting Komentar

Komentar Pembaca

Baca Juga